SPESIALIS KAMI

Dr Lam Mun San

MBBS (S’PORE), MRCP (UK), M MED (INT MED) (S’PORE) FAMS (INFECTIOUS DISEASES)

Dr Lam lulus dari Universitas Nasional Singapura pada tahun 1983.

Beliau Menamatkan Pelatihan Dalam Bidang Pengobatan Penyakit Dalam Dan Memperoleh Gelar Master Of Medicine (Pengobatan Penyakit Dalam) Pada Tahun 1988 Dan Keanggotaan Di Royal College Of Physicians Di United Kingdom Pada Tahun 1989.

Beliau mendapatkan pelatihan lanjutan dalam pengobatan penyakit menular di Singapura dan juga Amerka Serikat. Dr Lam menjadi anggota klinis dan penelitian paska-doktoral dalam bidang penyakit menular di Rumah Sakit Massachusetts, Sekolah Medis Harvard.

Dr Lam Mengabiskan 2 Tahun Sebagai Peneliti Klinis dan Penelitian Postdoctoral di bidang Penyakit Menular.

Beliau merupakan spesialis penyakit menular yang telah diakreditasi oleh Dewan Akreditasi Spesialis (Specialist Accreditation Board) dari Kementerian Kesehatan Singapura (Ministry of Health, Singapore). Dia termasuk dalam Daftar Spesialis (Specialist Register) dari Dewan Kesehatan Singapura (Singapore Medical Council) dan adalah anggota dari Akademi Obat-obatan (Academy of Medicine), Singapura.

Dr Lam adalah mantan ketua dari Pusat Kesehatan & Vaksinasi untuk wisatawan di Rumah Sakit Tan Tock Seng. Selain praktek pribadinya, dia adalah juga konsultan lepas dalam penyakit menular di Rumah Sakit Umum Singapura (Singapore General Hospital).